Kamis, 02 Juli 2020

Tutorial Membuat Peringkat di Ms. Excel

                Assalamu’alaikum warohmatullohi wabarokaatuh. Hai semua, kali ini aku ingin bagi-bagi tips buat kalian-kalian para guru ato juri perlombaan nih. Biasanya ni kalo pas musim semsteran atau lomba-lomba pasti kalian melakukan sesuatu yang namanya menjumlahkan nilai untuk mencari siapa mempunyai nilai tertinggi kan. Nih aku punya tips yang sangat mudah diterapkan dan cepet pula caranya. Yuuks langsung aja chek it out: 

Langkah-langkahnya

Pastikan nilai-nilai itu uda ada dalam lembar kerja Ms. Excel ya


membuat peringkat dalam MS. Excel




Kalian juga harus menjumlahkan terlebih dahulu nilai yang akan di akumulasikan






Kalau sudah letakkan pointer ke salah satu kolom peringkat kemudian ketik =RANK.AVG()





Setelah itu block kolom jumlah sehingga akan muncul tulisan =RANK.AVG(V7:V16



Ketik =RANK.AVG(V7:V16;V7:V16;



dan terankhir pilih descending "0" lengkapnya seperti ini =RANK.AVG(V7:V16;V7:V16;0)





nah jangan langung asa ketik aja ya. Disini kenapa kok RANK.AVG memang rumus dari excel sendiri untuk menuliskan peringkat. Terus untuk V7:V16 ini adalah kolom jumlah nilai yang akan kita jadikan acuan untuk memberikan perinkat, jadi nanti peringkat pertama adalah yang mempunyai nilai tertinggi yang berada dalam kolom V7:V16. Kemudian setelah itu diakhir sendiri pasti nanti ada pilihan descending = 0 atau ascending = 1, pilih ja yang descending karena descending itu nilai tertinggi mendapat peringkat satu dan kalu ascending itu sebaliknya gitu sih pemahaman dasarnya. kemudian klik enter



langkah selanjutnya tinggal narik ke bawah saja, tapi sebelumnya kita kasih tanda $ di bagian rumus, ini tujuannya untuk mengunci rumus agar tetap available jika di tarik ke bawah. contohnya sepetri ini ya = RANK.AVG($V$7;$V16$;$V$6;$V$16;0)

letakkan kursor di sel bagian peringkat yang dibuat, kemudian klik pojok bawah sel
kemudian tarik kursor ke bawah sampai ke semua siswa.



Nah mudah banged caranya. Selama mencoba

0 komentar:

Posting Komentar